Memperingati HUT ke-74 RI, unit-unit di Yayasan Melania Jakarta turut memeriahkan dengan berbagai acara yang meliputi upacara bendera dan aneka lomba dari mulai membuat tumpeng kemerdekaan, adu bakiak, mewarnai, tangkap belut, lempar pesawat kertas dan lainnya.
A. Kegiatan di Sekolah Melania Jakarta
1. Upacara Bendera di SD – SMP Melania Mangga Besar
2. Aneka Lomba di KB-TK Melania Mangga Besar
3. Aneka Lomba di SD IIIÂ Melania Rawasari
4. Lomba Antar Guru di SMP Melania II, Rawasari
B. KEGIATAN DI TPA MELANIA MATRAMAN

C. KEGIATAN DI PANTI WREDA MELANIA PADEMANGAN
D. KEGIATAN DI PANTI WREDA MELANIA REMPOA